dari media maya maupun dunia nyata memberikan gw bahan renungan setiap hari nya.
jujur semakin bertambah umur dan semakin tinggi status sosial malah menambah kebinggungan tersendiri buat gw.
umur gw sekarang 18 tahun 2 bln 15 hari, udah gt gw udh 4 bulan jadi mahasiswa.
rasa nya tua dan mahasiswa itu LUCU - LUCU SEDIH.
"tua", makin dihormati dan disegani. tak hanya itu, "tua" sering dianggap sosok yang patut dicontoh. mau ga mau harus bersikap sebaik mungkin.
"mahasiswa", makin mandiri dan makin berpikir rasional sesuai realita. "mahasiswa" juga sering dianggap YOUNG GENERATION. dimana masa depan bangsa ada di tangan mahasiswa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar